Kamis, 05 September 2013

Dear Mahasiswa Mekatronika...
Program Studi Mekatronika mewajibkan rekan-rekan mahasiswa sekalian untuk mengikuti Program Kreativitas Mahasiswa, untuk itu berikut bisa di download pedoman dan panduan PKM.

Semangat.. Semangat... ^_^


KULIAH SEMESTER GANJIL 14/15

Jadwal Perkuliahan :
  1. Matematika : Senin jam 12.30 - 15.00 di C203
  2. Algoritma dan Pemrograman Komputer (APK-ME) : Selasa jam 7.50 - 12.30 di Lab. Robotika
  3. Algoritma dan Pemrograman Komputer (APK-TI) : Rabu jam 8.40 - 11.10 di F308
  4. Human Machine Interface (HMI) : Rabu jam 11.10 - 12.30
Materi Kuliah
APK
Dear mahasiswa Algoritma dan Pemrograman  Komputer prodi Industri dan Mekatronika untuk materi terbaru silahkan di download di link berikut.
0. Kontrak Kuliah
1. Konsep Dasar Komputer
2. Pengantar Algoritma 
3. Pengantar Algoritma (2)
4. Pengantar C++
5. Urutan (Sequence) 
6.  Perulangan/Iterasi/Looping
7.  Penyeleksian Kondisi
8.  Fungsi
9. Array
10. Matrik

Selamat belajar..Terimakasih.

MATEMATIKA
0. Kontrak Kuliah
1. Persamaan Linear
2. Bilangan Kompleks
3. Fungsi 1
4. Fungsi 2 
5. Limit 1
6. Limit 2
7. Turunan 1
8. Turunan 2

Tidak ada komentar: